Banyak karyawan yang merasa sudah mencukupi persyaratan untuk mendapatkan promosi karier. Entah itu karena yang bersangkutan telah lama bekerja, berhasil melampaui target yang ditetapkan, hingga faktor kedekatan dengan bos. Akan tetapi, bagi karyawan yang sudah merasa berhak mendapatkan promosi, akan lebih baik menyimak tujuh poin untuk melihat apakah mereka telah benar-benar bisa memperoleh kenaikan jabatan beserta tunjangannya. Meskipun remeh,...